Sabtu, 22 Oktober 2011

7 HAL TENTANG SETAN

1. Setan adalah mahluk ciptaan tuhan yang ditugaskan untuk menguji keteguhan sumpah janji manusia  untuk tetap memegang amanah hingga amanah itu dikembalikan lagi pada tuhannya.
2. Setan adalah mahluk yang diciptakan tuhan yang bahan bakunya adalah diri tuhan juga sebagaimana manusia juga diciptakan, jadi tuhan tidak pernah bermusuhan dengan setan.
3. Setan adalah mahluk yang melambangkan tentang sifat-sifat yang tidak baik yang ada pada hati manusia yang membuat tertutupnya cahaya hati yang mengakibatkan seseorang tidak mempunyai iman.
4. Setan adalah mahluk yang tidak sempurna yang selalu mengharapkan seorang manusia untuk menyempurnakan dirinya karenanya ketika bertemu manusia setan itu sebenarnya malu dengan kekurangannya.
5. Setan hanya ada dalam pikiran manusia yang tidak beriman dan tidak pernah mampu untuk menampakkan dirinya kepada manusia kecuali manusia itu yang menginginkanya, artinya setan hanya bisa dilihat oleh setan itu sendiri.
6. Setan mempunyai alamnya sendiri, seperti manusia setan juga mempunyai kerajaan dan raja tertinggi dari setan itu adalah seorang manusia juga.
7. Ingatlah ..!!  jangan sampai ketika disebut nama setan hati kita bergetar karena takut karena itu adalah indikasi bahwa kita juga termasuk golongan dia karena yang boleh mengetarkan hati kita hanya nama tuhan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar